Jumat, 24 Mei 2019

Pembelajaran 3
Ayo mengamati
Udin dan edo bersemangat mempersiapkan lomba.
Mereka menghias sepeda sambil menyanyi.
Mereka menyanyikan lagu di sini senang di sana senang.
Supaya sesuai dengan kegiatan mereka, syairnya diganti.
Ini syair lagu mereka.

                  Naik Sepeda
            Naik sepeda
            Sepeda hias
            buatan kita bersama.
            Naik sepeda,
            sepeda hias,
            Marilah naik sepeda hias.
            La la la la la ….

Ayo berkreasi
Buatlah syair lagu yang sesuai dengan kesukaanmu
Kamu juga bisa menggunakan nada lagu daerah yang kamu suka.
Tulis nada lagu dibawah ini.
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Sepeda hias Udin sudah selesai.
Edo belum selesai menghias sepedanya.
Apa yang sebaiknya dilakukan Udin?
Menurutku, sebaiknya Udin . . . .
Jawaban : membantu Edo menghias sepedanya, agar cepat selesai.
Udin tidak bisa membantu Edo menyelesaikan sepeda hiasnya.
Apa yang sebenarnya dikatakan Udin kepada Edo?
Bagaimana sebaiknya Edo bersikap supaya tetap rukun dengan Udin?
Menurutku sebaiknya Udin. . . .
Jawab :
Menurutku, sebaiknya sikap Edo. . .
Jawab :

Ayo Bermain Peran
Buatlah percakapan antara Udin dan Edo.
Percakapan mereka berisi tentang permohonan maaf Udin kepada Edo
Udin meminta maaf karena tidak bisa membantu Edo.
Udin mengatakan alasan mengapa ia tidak bisa membantu Edo.
Peragakan percakapan tersebut di depan kelasmu.
            Percakapan Udin dan Edo
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Ayo mengamati
Tidak hanya anak-anak yang sibuk
Ibu-ibu pun juga sibuk menyiapkan konsumsi sebanyak 225 kotak makanan.

Perhatikan bilangan 225.
Bilangan 225 terdiri atas angka 2,2, dan 5.
200 adalah bilangan pata tempat ratusan, 2 atau 20 adalah bilangan pada tempat puluhan, dan 5 bilangan pada tempat satuan.
Bentuk panjang 225 yaitu :
225 = 2 ratusan + 2 puluhan + 5 ratusan
       = 200 + 20 + 5
       = 225

Lengkapi tabel dibawah ini!

RT singkatan dari Rukun Tetangga.
Ada tiga RT di kampung Udin.
RT satu terdiri dari 87 warga.
RT dua terdiri dari 90 warga.
RT tiga terdiri dari 93 warga.

Perhatikan bilangan 87, 90, dan 93.
Bilangan-bilangan tersebut membentuk bilangan dengan pola +3
Pola bilangan tersebut membentuk barisan bilangan tertentu.
Bilangan berikut ini akan membentuk barisan bilangan dengan pola +6
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Ayo Berdiskusi
Berdiskusilah dengan teman sebangkumu.
Udin dan Edo tetap ingin menjaga kerukunan.
Akan tetapi, mereka bersaing pada saat lomba.
Bagaimana sebaiknya sikap udin dan Edo?

Kegiatan Orang Tua
Anak dan orang tua menyanyikan lagu yang syairnya dibuat oleh anak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar